Kamis, 06 Oktober 2011

Oasis of the Seas: kapal pesiar terbesar di dunia siap berlayar

Masih ingat dengan kapal pesiar Royal Caribbean dengan panjang 360 m? Ada kabar baik bagi anda yang ingin berpetualang di kapa pesiar Oasis of The Seas ini (namanya bukan Royl Caribbean lagi) karena kapal pesiar ini akan mulai beroperasi dalam waktu dekat.

Kapal ini akan mulai berlabuh di pelabuhan Lauderdale, Florida, Amerika pada tanggal 11 November nanti. Harga tiketnya sendiri akan dijual mulai US$ 750 untuk 4 malam berada di kapal terbesar ini.
 
 
Sumber berita
Oasis of the Seas – world’s largest cruise liner sets sail this month

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | GreenGeeks Review